MANADO,GN – Dalam rangka HUT 87 tahunGMIm bersinode,diadakani ibadah syukur yang bertempat di Auditorium Bukit Inspirasi Tomohon,dihadiri Walikota Andrei Angouw dan Wakil Walikota. Richard Sualang.
Kegiatan ini dirangkaikan dengan Pelantikan Panitia Sidang Majelis Sinode ke-81 GMIM Tahun 2022 dan Pelantikan Tim Kerja Penyusunan Rencana Strategis/Renstra Program Pelayanan GMIM Periode 2022-2027.
Hadir dalam kegiatan ini Gubernur dan Wakil Gubermur Sulut Olly Dondokambey dan Steven Kandouw, Forkopimda Sulut, Bupati/Walikota dan Wakil Bupati/Wakil Walikota se Sulut, Tokoh Agama dam Tokoh masyarakat serta undangan lainnya.
Ibadah syukur dipimpin Ketua Sinode GMIM Pdt. Dr. Hein Arina M.Th beserta para pimpinan SINODE GMIM. (**/dfy)